×
Not Logged In
ADVERTISEMENT
Nama Program Studi
Teologi (Akademik) - S1
Perguruan Tinggi
Sekolah Tinggi Teologi Abdi Sabda Medan
logo Sekolah Tinggi Teologi Abdi Sabda Medan
Akreditasi Program Studi
C
Jenjang
S1
Status Program Studi
Aktif
Tanggal Akreditasi
23 Agustus 2022
(23-08-2022)
Ketua Program Studi
-
Tanggal Berdiri
29 Desember 2011
(29-12-2011)
SK Penyelenggaraan
DJ.III/Kep/HK.00.5/661/2011
Tanggal SK
29 Desember 2011
(29-12-2011)
Alamat
Kota/Kabupaten
Kec. Sunggal
Kab. Deli Serdang
Prov. Sumatera Utara
Kode Pos
0
Website
sttabdisabda.ac.id
Telepon
061-8451701
Fax
061-8451701
Logo Perguruan Tinggi
logo Sekolah Tinggi Teologi Abdi Sabda Medan

Tentang Teologi (Akademik) S1 - Sekolah Tinggi Teologi Abdi Sabda Medan

SEJARAHRINGKAS STT ABDI SABDA

Pendahuluan

Didorong oleh panggilan untuk memberitakan Injil Kristus dan kebutuhan akantenaga pelayan Gereja, pada tahun 1967 Gereformeerd Indonesia mengajakGereja-Gereja di Sumatera Utara untuk menyelenggarakan sekolah formal untukmendidik calon-calon Guru Injil dan Guru Agama Kristen, baik untuk bekerja digereja maupun di sekolah-sekolah.Ajakan gereja Gereformeerd Indonesia untuk maksud di atas disambut baikoleh beberapa gereja di Sumatera Utara. Sambutan di atas diwujudkan dalampertemuan bersama yang dihadiri oleh masing-masing utusan gereja yaitu:1. Pdt.Sep. Purnahadikawahyo dari Gereformeerd Church in Indonesia (GKI-Sumut)2. Pdt.K.L.F. Legrand dari Gereformeerd Church in Indonesia (GKI-Sumut) 3. Pdt.Anggapen Ginting Suka dari Gereja Batak Karo Protestan (GBKP)4. Pdt.R Telaumbanua dari Gereja Nias Kristen Protestan (BNKP)5. Pdt.A. Wilmar Saragih dari Gereja Kristen Protestan Simalungun (GKPS)6. Pdt.S.P. Dasuha dari Gereja Kristen Protestan Simalungun (GKPS) Adapun keputusan penting yang diambil lewat pertemuan di atas adalahkeempat gereja sepakat untuk mendirikan Yayasan Pendidikan Petugas Gerejadengan tujuan untuk menyelenggarakan sekolah untuk mendidik petugas dan calonpetugas gereja. Pada hari Jumat, 16 Agustus 1967 dilakukan penandatanganan akta pendirianYayasan di depan notaris. Keempat gerejadiwakili oleh:
1.
Pdt.Anggapen Ginting Suka (GBKP)

2.
Pdt.Sep Purnahadikawahyo (GKI-Sumut)

3.
Pdt.Lesman Purba (GKPS)

4.
Pdt.Baziduhu Larosa (BNKP)
Dalam rangka untuk semakin meningkatkan dan merelevankan kehadirannya,sekolah ini ditingkatkan menjadi Institut Teologia Abdi Sabda (ITAS) pada tahun1983. Sejak tahun 1987 Yayasan Abdi Sabda menerima gereja lain sebagai gerejapendukung Yayasan ini. Adapun gereja-gereja yang menjadi pendiri dan pendukung Yayasan Abdi Sabdasejak tahun 1987 sampai sekarang adalah sebagai berikut:
1.
GerejaBatak Karo Protestan (GBKP)

2.
GerejaKristen Protestan Simalungun (GKPS)

3.
GerejaKristen Indonesia Sumatera Utara (GKI-Sumut)

4.
BanuaNiha Keriso Protestan (BNKP)

5. HuriaKristen Indonesia (HKI)
6. GerejaKristen Protestan Angkola (GKPA)
7.
GerejaKristen Protestan Indonesia (GKPI)

Pada tahun 2006 Yayasan Abdi Sabda maju selangkah lagi dengan menerimaGereja Kristen Protestan Indonesia (GKPI) menjadi anggota pendukung. Dengandemikian bertambahlah gereja pendiri dan pendukung dari enam gereja menjaditujuh gereja yaitu: GBKP, GKPS, BNKP, GKI-Sumut, HKI, GKPA, dan GKPI.Usaha Yayasan untuk mencapai tujuan di atas, Yayasan ini telah/sedangmenyelenggarakan program sebagai berikut:1. 1968??1976,menyelenggarakan Sekolah Guru Injil (SGI) dan Sekolah Pendidikan Guru (SPG).2. 1983?? 1997 membuka fakultas PAK3. 1984?? sekarang, membuka Fakultas Teologi 4. program Pembinaan Warga Gereja (PWG)5. 1997?? sekarang, membuka program Pascasarjana untuk program M.Th, dan M.Min6. 2000?? sekarang, membuka program M.Div7. 2008 ?? sekarang membuka programD.Th8. 2010 ?? membuka program MagisterPendidikan Kristen (M.Pd.K) Pada tahun 1998 dalam statutanya, STT Abdi Sabda menuangkan visinya sebagaiberikut: Menjadi sekolah tinggi teologiyang terbaik di Indonesia khususnya di bidang pastoral konseling/teologi.Sejak berdirinya ITAS tahun 1983 sampai dengan tahun 1998, ITAS dipimpinoleh Rektor sebagai berikut :Rektor:
1. Pdt.Johan Pengarapen Sibero, M.Th (1983 ?? 1988)
2.
Pdt.Mikha Damanik, M.Th (1988 ?? 1990)

3.
Pdt.Ruben Bangun, M.Th (1990 ?? 1992)

4. Pdt.Mikha Damanik, M.Th (1992 ?? 1994)
5. Pdt.Berlian Saragih, M.Litt (1994 ?? 1996)
6. Pdt.Anggapen Ginting Suka, DPS (1996 ?? 1998)
Sejak ITAS berobah nama menjadi STT Abdi Sabda tahun 1998dipimpin oleh Ketua sebagai berikut:Ketua:
1.
Pdt.Dr. Edison Munthe, M.Th (1998 ?? 2000)

2. Pdt.Ernalem Efrata Tarigan S.Th, M.Si (2000 ?? 2002)
3.
Pdt.Thomas Johannes Nanulaitta M.Th (2002 ?? 2004)

4.
Pdt. JahariansonSaragih S.Th, M.Sc, Ph.D (2004 ?? 2007)

5.
Pdt.Dr. Jontor Situmorang, (2007 ?? 2010)

6. Pdt.Dr. Jontor Situmorang (2010 ?? 2013)
7. Pdt. Dr. JadiamanPeranginangin (2013 ?? 2016)S

Visi Program Studi

Menajdi lulusan yang memiliki pengetahuanteologi, spiritualitas dan integritas dengan kemampuan pelayanan untuk mengabdidi tengah-tengah gereja dan masyarakat yang majemuk

Misi Program Studi

  1. Menyelenggarakan pendidikan tinggiilmu Teologi dalam mewujudkan Tugas Panggilan Gereja misalnya : Koinonia,Marturia, Diakonia, Apostolat, Pastorat
  2. Mengadakan pengkajian danpenelitian ilmu Teologi secara ilmiah, kritis dan dinamis.
  3. Mempersiapkan dan membina pelayanyang memiliki spiritualitas dan terpanggil sebagai pelayan di gereja danmasyarakat.
  4. Mempersiapkan para pelayan yangberkualitas secara akademis dengan kemampuan melayani di dalam kehidupanberjemaat dan bermasyarakat.

Kompetensi Dasar Program Studi

  1. Menyiapkan peserta didik menjadi pelayangereja dan masyarakat yang memiliki spiritualitas dan berkualitas dalampengetahuan teologinya.
  2. Menyiapkan peserta didik menjadi parapelayan yang mampu mengaplikasikan pengetahuannya dalam pelayanan di tengahgereja dan masyarakat.
  3. Menyiapkan peserta didik sebagai anggotamasyarakat yang memiliki jiwa pengabdian dan memiliki wawasan masyarakatmajemuk.
  4. Menyiapkan peserta didik yang mampumengikuti perkembangan ilmu teologi dan pelayanan yang relevan di tengahmasyarakat.
Sumber: DIKTI, KEMDIKBUD

Jurusan kuliah terkait Teologi (Akademik) di Perguruan Tinggi lainnya

ADVERTISEMENT

Komentar User

Berikan komentar untuk halaman Teologi (Akademik) S1 - Sekolah Tinggi Teologi Abdi Sabda Medan

BERITA TERBARU

ITB Innovation Park Seharga 397 Milyar Untuk Kolaborasi Inovator dan Industri

Kamis, 3 November 2022 | 11:16 WIB

ITB Innovation Park seharga 397 milyar rupiah untuk kolaborasi antara inovator dan industri atau siapapun yang membutuhkan produk inovasi

...

ADVERTISEMENT

KOMENTAR TERAKHIR

Darsitam Walaluyi di FAISAL RIZKY WARDANA, Akuntansi S1, STIE Indonesia Banking School
Minggu, 19 Mei 2024 | 23:13 WIB
Nadia Revanti di SYARIF MAULA ANDRIANSYAH, Manajemen S1, Universitas Tanjungpura
Minggu, 19 Mei 2024 | 14:09 WIB
Yogi Pratama di YOGI PRATAMA, Ilmu Hukum S1, Universitas Tanjungpura
Sabtu, 18 Mei 2024 | 20:16 WIB
Alot Andreas, S.Pd., M. Pd di ALEXIUS ANDIWATIR, Pendidikan Luar Biasa S1, Universitas San Pedro
Jumat, 17 Mei 2024 | 10:31 WIB
Alot Andreas, S.Pd., M. Pd di ALEXIUS ANDIWATIR, Pendidikan Luar Biasa S1, Universitas San Pedro
Jumat, 17 Mei 2024 | 10:12 WIB
Nita Lestari di FERDINANDUS ARIFIN SULAIMAN, Pendidikan Guru Pendidikan Anak Usia Dini S1, Universitas Katolik Indonesia Santu Paulus Ruteng
Sabtu, 11 Mei 2024 | 16:22 WIB
username di INDAH PURNAMASARI, Teknologi Kimia Industri D4, Politeknik Negeri Sriwijaya
Rabu, 8 Mei 2024 | 10:54 WIB
Wanto Paju di WANTO PAJU, Keperawatan D3, Poltekkes Kemenkes Kupang
Rabu, 8 Mei 2024 | 00:03 WIB
Herlambang di DANAM NANGGALA ARIFIN, Keperawatan (Kampus Bogor) D3, Poltekkes Kemenkes Bandung
Minggu, 5 Mei 2024 | 21:18 WIB
Anto di AYU FITRIANI, Kebidanan D3, Akademi Kebidanan Haji Amirullah
Sabtu, 4 Mei 2024 | 23:03 WIB
ADVERTISEMENT
ADVERTISEMENT

BERITA PROGRAM STUDI